Kolaborasi Agama dan Budaya: Mendukung Keberlanjutan Hutan Adat Kasepuhan Karang
Kolaborasi Agama dan Budaya: Mendukung Keberlanjutan Hutan Adat Kasepuhan Karang Sejak zaman sebelum Indonesia merdeka, Masyarakat Adat Kasepuhan Karang telah menetap di wilayah yang kini dikenal sebagai Desa Jagaraksa, Kabupaten Lebak, Provinsi Banten. Namun, selama periode 12 tahun antara 2003 hingga 2015, mereka mengalami hambatan dalam mengakses sumber daya alam di wilayah adat mereka sendiri […]